PrometricSkill & Bahasa

Tips & Trik Ujian Prometric (Part 2)

Saudi Nursing Leicense Examination (SNLE) 

1. Mnemonic

Istilah dalam medis sangat banyak. Untuk memudahkan dalam mengingat, maka gunakanlah mnemonic yang ada atau buatlah mnemonic versimu sendiri.

Mnemonic adalah jalan pintas atau jembatan keledai bagaimana memahami suatu kondisi penyebab penyakit, komplikasi, rangkaian tindakan, urutan prosedur dan sejenisnya dengan membuat istilah singkatan sendiri.

Contoh : 

Urutan Penggunaan PPE (Personal Protective Equipement) :

[G]ak [M]askeran [G]ak [G]aul

  • Gown : Pakai gaun
  • Mask : Pakai masker
  • Goggles / Face Shiled : Pakai kacamata
  • Glove : Pakai sarung tangan/handscoon

Untuk contoh mnemonic silahkan KLIK DISINI

2. Mind Mapping 

Bermain mind mapping lebih menguatkan ingatan karena metode ini seperti metode pohon bercabang. Kita cukup memahami dari akar masalahnya, lalu bercabang ke tanda gelaja, diagnosa, tindakan, pencegahan, pemeriksaan lab, sampai komplikasinya sebuah penyakit.

Ns. Satya Putra Lencana BSN, RN
Latest posts by Ns. Satya Putra Lencana BSN, RN (see all)

Ns. Satya Putra Lencana BSN, RN

Occupational Health Nursing (OHN) at Larsen & Toubro (LNT) Saudi Arabia Lcc | CEO & MD of Devisaudia.com | Indonesian Migrant Worker Task Force under Labor Attache of Indonesian Embassy, Riyadh, Saudi Arabia

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *